Cara Optimasi Blog/Website untuk Pemain Google Adsense
Cara Optimasi Blog/Website untuk Pemain Google Adsense - Cara optimasi blog/website untuk pemain Google Adsense – Pada saat kita berbicara mengenai optimasi blog atau website, maka yang demikian ini tak hanya mengenai SEO atau search engine optimization. Optimasi blog maupun website tersebut banyak sekali, diantaranya optimasi layout blog atau website, judul agar menarik, penempatan iklan, dan lain – lain.
Nah, pada artikel ini kita akan membahas mengenai beberapa cara optimasi blog/website untuk pemain Google Adsense khususnya para Blogger. Cara kali ini kami rangkumkan dari beberapa sumber yang memberikan hasil yang sangat bervariasi, tetapi secara keseluruhan optimasi tersebut terbukti bisa tingkatkan penghasilan dari Google Adsense.
Ini merupakan satu dari sekian banyaknya hal yang bisa pengaruhi keberhasilan seseorang dalam bermain Google Adsense. Niche sebuah blog atau website, selain berpengaruh pada besarnya cost per click ternyata juga berpengaruh pada besarnya potensi trafik yang nantinya akan masuk pada sebuah blog maupun website. Dan akhirnya akan sangat berpengaruh pada besar earning yang Anda dapat dari Google Adsense.
Ada yang berpendapat bahwa dalam memilih niche harus disesuaikan dengan minat serta kemampuan, dan ada pula yang berpendapat untuk pilih niche yang banyak dicari di internet, kedua pendapat tersebut memang ada benarnya. Tapi, menurut kita, bila Anda memang ingin mendapat banyak uang dari Google Adsense, ada baiknya memilih niche yang Anda suka dan tak ada kaitannya dengan topic blogging serta make money online.
Demikian tadi beberapa informasi menarik yang bisa kami bagikan tentang cara optimasi blog/website untuk pemain Google Adsense. Semoga manfaat.
Nah, pada artikel ini kita akan membahas mengenai beberapa cara optimasi blog/website untuk pemain Google Adsense khususnya para Blogger. Cara kali ini kami rangkumkan dari beberapa sumber yang memberikan hasil yang sangat bervariasi, tetapi secara keseluruhan optimasi tersebut terbukti bisa tingkatkan penghasilan dari Google Adsense.
Cara Optimasi Blog/Website untuk Pemain Google Adsense
Pilih niche untuk blog atau website
Ini merupakan satu dari sekian banyaknya hal yang bisa pengaruhi keberhasilan seseorang dalam bermain Google Adsense. Niche sebuah blog atau website, selain berpengaruh pada besarnya cost per click ternyata juga berpengaruh pada besarnya potensi trafik yang nantinya akan masuk pada sebuah blog maupun website. Dan akhirnya akan sangat berpengaruh pada besar earning yang Anda dapat dari Google Adsense.
Ada yang berpendapat bahwa dalam memilih niche harus disesuaikan dengan minat serta kemampuan, dan ada pula yang berpendapat untuk pilih niche yang banyak dicari di internet, kedua pendapat tersebut memang ada benarnya. Tapi, menurut kita, bila Anda memang ingin mendapat banyak uang dari Google Adsense, ada baiknya memilih niche yang Anda suka dan tak ada kaitannya dengan topic blogging serta make money online.
Bangun blog atau website yang user dan SEO friendly
Jika Anda memang ingin mendapat hasil optimal dari Google Adsense, maka hal penting yang wajib Anda terapkan pada blog maupun website yang dibangun. Tak hanya penampilannya yang menarik, kecepatan loading juga jadi hal yang sangat berpengaruh. Semakin cepat loading di sebuah blog atau website, maka peluang untuk mendapat earning besar dari Google Adsense ini juga akan jadi semakin besar. Untuk itulah Anda tidak disarankan menggunakan fitur yang terlalu banyak, khususnya bagi para pengguna WordPress. Penggunaan plugins yang berlebih dapat menjadikan proses loading jadi lebih lama. Selain itu, silakan Anda perhatikan juga pengaturan standar blog atau website Anda, contohnya pengaturan deskripsi, title homepage, dan hal lain yang pengaruhi SEOBangun konten pilar di blog atau website Anda
Anda sudah pasti sangat sering baca atau dengar tagline bahwa konten merupakan raja dan sangat penting sekali untuk menangkan persaingan di Google, serta memenangkan hati para pengunjung blog atau website Anda. Konten pilar ini merupakan konten yang mempunyai kelebihan khusus bila dibandingkan dengan konten yang lainnya. Untuk buat konten pilar tersebut, butuh riset untuk kumpulkan data yang cukup guna mendukung artikel yang ada. Intinya di sini, membuat artikel pilar tak mudah dan habiskan banyak waktu. Kelebihan dari sebuah konten pilar tersebut adalah dapat mendatangkan banyaknya trafik secara terus menerus, baik itu dari Google atau pun dari media social.Demikian tadi beberapa informasi menarik yang bisa kami bagikan tentang cara optimasi blog/website untuk pemain Google Adsense. Semoga manfaat.
0 Response to "Cara Optimasi Blog/Website untuk Pemain Google Adsense"
Posting Komentar