Spesifikasi Lengkap Xiaomi Mi 5c 2017

Spesifikasi Lengkap Xiaomi Mi 5c - Xiaomi sebagai salah satu pabrikan smartphone yang banyak di gandrungi kembali merilis produknya, kali ini adalah Xiaomi Mi 5c. Mi 5c hadir dengan membawa dukungan jaringan cepat 4G LTE cat 4dengan desain bodi yang menawan. Ponsel dini didedikasikan pada pasar kelas menengah keatas. Salah satu yang menarik dari smartphone ini adalah chipset yang digunakan adalah milik Xiaomi sendiri, yakni Xiaomi Surge S1.

Spesifikasi Lengkap Xiaomi Mi 5c 2017

Spesiikasi Xiaomi Mi 5c


Spesifikasi Xiaomi Mi 5c
Jaringan GSM / HSPA / 4G LTE cat 4
Dipasarkan Mulai : Maret 2017
Bodi Luas : 144.4 x 69.7 x 7.1 mm (5.69 x 2.74 x 0.28 in)

Berat : 135 g (4.76 oz)
SIM Dual SIM (Nano-SIM, dual stand-by)
Layar Tipe : IPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors

Luas : 5.15 inches (~72.6% screen-to-body ratio)

Resolusi : 1080 x 1920 pixels (~428 ppi pixel density)
Tampilan MIUI 8
OS Android OS Android v7.1 Nougat
Chipset Xiaomi Surge S1

CPU Octa-core (4x2.2 GHz Cortex-A53 & 4x1.4 GHz Cortex-A53)

GPU Mali-T860MP4
RAM 3 GB
Penyimpanan 64 GB (tanpa dukungan microSD)
Kamera Utama Resolusi : 12 MP, f/2.2, 27mm, phase detection autofocus, LED flash

Video : 1080p@30fps
Kamera Depan Resolusi : 8 MP, f/2.2, wide angel 27mm, 1080p
Sensor Fingerprint (front-mounted), accelerometer, gyro, proximity, compass
Baterai Non-removable Li-Ion 2860 mAh battery, Fast battery charging

Siaga : -

Panggilan : -

Memutar musik : -
Warna Emas, Hitam, dan Emas Mawar
Sumber GSMarena


HP Xiaomi lainnya :

Spesifikasi Lengkap Xiaomi Mi 5c 2017

Xiaomi Mi 5c hadir dipasaran mulai bulan maret 2017 dengan membawa bentang bodi 144.4 x 69.7 x 7.1 mm (5.69 x 2.74 x 0.28 in). Layarnyapun luas, yaitu 5.15 inches (~72.6% screen-to-body ratio) dengan dukungan teknologi IPS sehingga layarnya tajam dan jernih. Interfacenya menggunakan MIUI 8. Serta keamanan akses layarnya menggunakan sensor fingerprint. Sayangnya pengaman layar seperti corning gorilla glass tak dimilikinya

Sektoral dapur pacunya, chipset yang digunakan adalah kepunyaan Xiaomi sendiri, yakni Xiaomi Surge S1 dengan CPU Octa-core (4x2.2 GHz Cortex-A53 & 4x1.4 GHz Cortex-A53) dan GPU Mali-T860MP4. Kekuatan RAM yang dibawakan adalah 3 GB dengan penyimpanan internal seluas 64 GB. Sayangnya Mi 5c ini tidak didukung dengan microSD sebagai tambahan penyimpanannya

Urusan fotografi, smartphone ini mengusung kamera belakang 12 MP dengan fitur f/2.2, 27mm, phase detection autofocus, LED flash. Sementara dibagian depannya terdapat kamera selfi dengan resolusi 8 MP dan dukungan fitur f/2.2, lensa wide angel 27mm, 1080p. Sayangnya fitur OIS belum dimiliki oleh kamera Mi 5c ini

Untuk menopang kinerjanya, ponsel ini dipersenjatai dengan daya tahan baterai sebesar 2860 mAh dan memiliki kemampuan fast charging. Ponsel ini dibandrol dengan harga 3 Jutaan.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Spesifikasi Lengkap Xiaomi Mi 5c 2017"

Posting Komentar