Kelebihan dan Kekurangan Xiaomi Redmi 4a

Kelebihan dan Kekurangan Xiaomi Redmi 4a | Smartphone Android besutan dari Xiaomi yang satu ini memang sudah banyak beredar dipasaran. Bahkan banyak rumor-rumor beredar mengenai Smartphone Android Xiaomi Redmi 4a ini. Setiap Gadget Smartphone tentu memiliki kelebihan dan kekurangan atau kelemahan masing-masing termasuk pada Smartphone Android Xiaomi Redmi 4a ini.

Pada kesempatan kali ini kami telah merangkumkan untuk anda yang sedang mencari informasi mengenai Kelebihan dan Kekurangan Xiaomi Redmi 4a, jadi simak baik-baik artikel dari kami kali ini tentang Kelebihan dan Kekurangan Xiaomi Redmi 4a.


Review Xiaomi Redmi 4a.

Sebelum kami masuk pada pokok pembahasan kali ini mengenai Kelebihan dan Kekurangan Xiaomi Redmi 4a, ada baiknya apabila anda juga menyimak sedikit ulasan dari kami mengenai Review Xiaomi Redmi 4a. Pada umumnya Samrtphone Android keluaran terbaru telah dibekali dengan sejumlah Fitur dan Spesifikasi yang canggih sehingga mempermudah penggunanya ketika sedang dioperasikan.

Tak berbeda dari Smartphone Android besutan dari Xiaomi lainnya, pada Smartphone Xiaomi Redmi 4a ini juga telah mengusung sejumlah teknologi canggih yang tersemat pada Spesifikasinya. Untuk mempercantik dan mempertajam tampilan pada layarnya Gadget Smartphone Xiaomi Redmi 4a dibekali dengan Layar IPS LCD kapasitif touchscreen seluas 5.0 inci dan juga telah menggunakan teknologi canggih kebanggan Xiaomi yaitu MIUI 8.

Selain unggul dalam tampilan pihak Xiaomi juga telah mengupgrade Smartphone terbarunya tersebut pada bagian performanya, sehingga performanya sangat berbeda jika dibandingkan dengan pendahulunya. Xiaomi telah mempersenjatai Gadget Smartphone tersebut dengan CPU Quad-core 1.4 GHz Cortex-A53 dan dipadukan dengan Chipset Qualcomm MSM8917 Snapdragon 425. Hal ini tentu akan memberikan sensasi yang berbeda dari Smartphone tersebut. Bagi anda yang gemar berfoto Xiaomi Redmi 4a ini telah dibekali dengan dual kamera yang mampu menangkap gambar secara detail dan tajam. Pada kamera Primernya Xiaomi Redmi 4a menggunakan kamera yang beresolusi sebesar 13 Megapixel, sedangkan pada kamera depannya Xiaomi Redmi 4a memiliki kamera yang beresolusi sebesar 5 Megapixel.

Berikut dibawah ini telah kami rangkumkan untuk anda mengenai Spesifikasi Xiaomi Redmi 4a dan juga Kelebihan serta Kekurangan yang dimiliki oleh Xiaomi Redmi 4a.

Spesifikasi Xiaomi Redmi 4a.
  • Model : Xiaomi Redmi 4a
  • Dimensi : 139.9 x 70.4 x 8.5 mm 
  • Berat : 131.5 gr 
  • Tipe SIM : Dual SIM Micro-SIM 
  • Layar : IPS LCD kapasitif touchscreen 
  • Ukuran Layar : 5.0 inches 
  • Resolusi Layar : 720 x 1280 pixels 
  • Proteksi Layar : MIUI 8 
  • Sistem Operasi : Android Marshmallow v6.0.1 
  • GPU : Adreno 308 
  • CPU : Quad-core 1.4 GHz Cortex-A53 
  • Chipset : Qualcomm MSM8917 Snapdragon 425 
  • RAM : 2 GB 
  • Memori : microSD | 256 GB 
  • Penyimpanan Internal : 32 GB 
  • Kamera Primer : 13 Megapixel 
  • Kamera Sekunder : 5 Megapixel 
  • Kualitas Video : 1080p@30fps 
  • Sensor : Accelerometer | gyro | proximity 
  • Warna : Gold | Rose Gold | Dark Gray 
  • Tipe Baterai : Non-removable Li-Ion 
  • Kapasitas : 3120 mAh

Kelebihan dan Kekurangan Xiaomi Redmi 4a.

Kelebihan Xiaomi Redmi 4a.
  • MIUI 8.
  • Penyimpanan Eksternal sampai dengan 256 GB. 
  • CPU Quad-core 1.4 GHz Cortex-A53. 
  • Chipset Qualcomm MSM8917 Snapdragon 425. 
  • Baterai berkapasitas 3120 mAh
Kekurangan Xiaomi Redmi 4a.
  • GPU Adreno 308.
  • RAM hanya 2 GB.
Baca juga : Kelebihan dan Kekurangan Xiaomi Mi 5 

Sekian ulasan mengenai Kelebihan dan Kekurangan Xiaomi Redmi 4a yang dapat kami informasikan untuk anda. Apabila anda masih membutuhkan informasi Seputar Gadget Smartphone lainnya anda dapat bookmark blog kami untuk mendapatkan informasi seputar Gadget Smartphone lainnya.


Jangan lupa di share artikel ini di medsos ya. terima kasih gan.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Kelebihan dan Kekurangan Xiaomi Redmi 4a "

Posting Komentar