Spot Wisata Gili Trawangan Lombok

Spot Wisata Gili Trawangan Lombok - Perlu diketahui bahwasannya spot wisata Gili Trawangan Lombok memang sangat menakjubkan. Dibandingkan dengan ketiga Gili yang ada di pulau Lombok. Gili Trawangan inilah yang paling lengkap fasilitasnya. Bahkan diantara gili-gili lainnya, seperti gili meno dan air. Gili Trawangan adalah yang paling besar dan terpopuler.

Selain itu, di Gili Trawangan ada aktivitas yang sangat populer, diantaranya ada menyelam, snorkeling, berselancar dan menyewa sepeda. Karena pesona alamnya yang menakjubkan, sehingga membuat Gili Trawangan ini banyak dikunkungi oleh banyak para wisatawan.


Daya Tarik Spot Wisata Gili Trawangan Lombok

Sungguh tidak bisa diragukan lagi memang spot wisata Gili Trawangan Lombok yang menakjubkan sudah mulai banyak diakui oleh para wisatawan. Anda bisa melakukan berbagai aktivitas yang menyenangkan serta menikmati panorama keindahan alam.

Sedangkan aktivitas yang bisa Anda lakukan di Gili Trawangan, yaitu berkeliling pulau dengan menyewa sepeda, snorkeling dan memberi makan ikan yang ada di laut. Memberi ikan di laut adalah salah satu aktivitas yang bisa menghilangkan stress menghadapi beberapa aktivitas kantor. Dengan Anda melakukan aktivitas rasa stress dan jenuh akan terobati. Dan yang paling menarik lagi di Gili Trawangan ini ikan dan terumbu karang.

Semua itu bisa dilihat dengan jelas karena perairan Gili Trawangan jernih. di wisata gili Trawangan ini Anda juga bisa menyaksikan sunset dan sunrise dengan sangat jelas. Nah, sedangkan bagi Anda yang tidak menyukai keramaian disinilah tempatnya. Kenapa? Karena Gili trawangan ini jauh dari keramaian kota. Sehingga suara motor atau kendaraan lainnya jarang.

Akses Menuju ke Spot Wisata Gili Trawangan

Adapun cara untuk menuju ke spot wisata Gili Trawangan yang menakjubkan ini menggunakan alat transportasi air, yaitu perahu. Nah, untuk Anda yang mengawali perjalanan dari pelabuhan Bangsal waktu yang diperlukan sekitar 45 menit. Berbeda jika Anda berangkat dari pelabuhan teluk Nare menuju ke Gili Trawangan waktu yang dibutuhkan kira-kira sekitar 45 menit.

Demikian tadi sedikit gambaran tentang spot wisata Gili Trawangan Lombok. Jika Anda tertarik berkunjung ke objek wisata Gili Trawangan. Semoga bisa menjadi inspirasi terbaik untuk memilih wisata di akhir pekan.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Spot Wisata Gili Trawangan Lombok"

Posting Komentar